Kamis, 09 Agustus 2012

deskripsi zephyranthus candida atau bunga coklat


Liliales
Becirikan: biji berkeping satu, terdapat bractea, perhiasan bunga perigonium, ovarium inferum atau  suferum, bunga kelipatan 3.


Zephyranthus candida
Bunga coklat
Menurut engler
Menurut cronquist
Diviso            : Spermatophyta
Diviso            : Magnoliophyta  
Subdivisio      : Angiospermae
Subdivisio      : Angiospermae
Calssis            : Monocotyledoneae
Calssis           : Liliopsida
Subclassis      : -
Subclassis     : Lilidae
Ordo              : Liliales
Ordo             : Liliales
Familia          : Amarilidaceae
Familia         : Liliaceae
Genus            : Zephyranthus
Genus           : Zephyranthus
Spesies          : Zephyranthus candida  
Spesies          : Zephyranthus candida  
Nama Daerah : Bunga Coklat
Nama Daerah : Bunga Coklat





                                                                         a.       Habitus                                         


                                            
                                          b. Bunga : 1. Perigonium(warna putih), 2 stamen (warna kuning)


Habitus      : Merupaka tumbuhan herba yang banayak mengandung air,terdapat bulbus.
Akar          : Memiliki sistem perakaran serabut ( radix adventicia)
Batang       : Zephyranthus candida memiliki batang berbentukk bulat (teres),    memilki permukaan batang rata (laevis), arah tumbuhnya tegak lurus (erectus), batangnya berongga dengan arah percabangan monopodial. Baan hebaceus bercirikan luna dan berair.
Daun           : Merupakan daun tunggal (folium simplex) bewarna hijau,  termasuk daun tidak lengkap yang terdiri dari helaian daun (lamina) dan pelepah daun (vagina). Bangun daunnya bangungaris (linearis). Dengan ujung daun meruncing (acuminatus), tepi daun rata (integer), tulang daun sejajar (rectinervis), duduk daun roset akar.
Bunga      : Merupakan bunga tunggal (planta uniflora), berumah satu (monoecus), berkelamin dua (bisexualis), terdapat perhiasan bunga berupa tenda bunga (perigonium), terdiri aas dua lingkaran, masing masing terdiri dari 3 tepal lepas, dan terdapat daun pelindung (bractea), berupa selaput.
                        Alat kelamin stamen sebanyak 6 saling lepas, anthera terletak secara versatilis dsn terdapat 1 pistillum dengan stigma bercabang tiga, letak ovarium inferum terdiri sari carpellum 3 buah, 3 loculus, dan letak ovarium axilaris 
Biji          : Biji Zepyranthes candida merupakan buah bumbung (folliculus) bentuknya bulat, kecil, buah mudanya berwana hijau dan berjumlah banyak.
                                          
Rumus bunga :  * P3+3, A3+3,G3 
catata rumus bunga bisexualis, letak ovarium inferum








 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar