Senin, 18 Februari 2013

Survey ke Cibuniasih

Survey KKN 2013 kelompok 34 Desa Cibuniasih kecamatan Pancatengah

Assalamualaikum warahmatuloh wabarokatuh

Mett malem sobatt blogger semuaa. Kali ini ferry akan share cerita survey KKN ke Cibuniasih.
Cerita ini dimulai tanggal 24 Januari 2013, ketik itu sekitar jam 08.30 pagi kelompok 34 berkumpul di aula gedung mandala di Universitas Siliwangi. Apa yang ada di benak ferry khususnya mengenai keadaaan infrastruktru jalan pada saat perjalanan survey menuju Desa Cibuniasih adalah jalan terjal yang memang sebagian keadaan jalan pedesaan di daerah kabupaten tasikmalaya rusak.
Read More >>


Setelah saya cari tahu ke temamn-tema yang lain ternyata mereka mengatakan demikian. Tapi ferry tidak lantas putus asa, karena sakign inginnya survey kedaerah sana. Sekitar waktu perjalanan dari Universitas Siliwangi menuju Desa Cibuniasih Kecamatan Pancatengah adalah sekitar 3 jam. Hal ini tidak lain karena beberapa faktor. Setelah sampai disana ferry dan kelompok 34 sejnak istirahat. Setelah istirahat, ferry dan kelompok 34 langsung bergegas  pergi ke rumah Kepala Desa Cibuniasih.
 
 Disana kita berbincang-bincang mengeai siapa kami dan apa tujuan kami kesini.


Disana kami menanyaan bagaimana keadaan kultur masyrakat didesa ini serta potensi papa saja yang ada di desa cibuni asih. Disana mayoritas pekerjaan adalah pertaniaan, serta pengembalaan sapi.
Setelah dari sana, kami langsung bergegas menuju lokasi dimana disana kami telah disediakan 2 rumah kontrakan layak huni bagi kita kelompok 34. Kami berbincang mengenai harga sewa rumah disana. Dan alhamdulillah harganya bisa kami jangkau.
Setelah itu, kami langsung bergegas pulangg,, tak lua kami menjalankan ibadah Sholat yang lima waktu. Saya (Ferry) dan rekan saya Gilang pulang dengan agak kencang mengendarainn motornyaa,,,,jangan ditiru yaa aahhahahaha,,,,,,
Sekian pemaparan survey dari sayaaaaaaa ferry dwi restu hendra.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar