Senin, 18 Februari 2013

filosofi kuliah kerja nyata



Materi diklat kedua adalah tentang filosofi kuliah kerja nyata
Pematerinya adalah Prof. Dr. Deden Mulyana, SE., Msi.  


KKN merupakan bagia integral dari proses pendidikan yang mempuyai ciri-ciri khusus pada sistem, sistem penyelenggaraan, memerlukan landasan idiil yang secara filosofis akan mberikan gambaran serta pengertian yang utuh tentang apa, bagaimna, serta untuk apa kuliah kerja nyat it diselenggarakan.
KKN memiliki 5 aspek yang berniai fundamental dan berwawasan filosofis yang tidak terpisahkan satu dengan yang lainnya:
1.      Keterpaduan Pelaksanaan Tridharma Perguruan Tinggi
KKN merupakan suatu bentuk kegiatan yang memadukn dharma pendidikan dan pengajaran, penelitian serta pengabdian kepada masyarakat dalam suau kegiatan.
2.      Pendekatan interdisipliner dan kopeherensif
KKN merupakan pengamalan ilmu yang menutun mahasiswa kepada pola berfikir interdisiplin dan kopeherensif.  KKN bertolak dari permasalahan nyata dari masyarakat, yang disekati dengan menggunaan segala macam ilmu pengetahuan, dan teknlogi serta seni yang sudahatau sedang dipelajari.
3.      Lintas Sektoral
Keterpaduan dalam melaksanakan proses pembangunadi Indonesia oleh bragam sektor yang ada merupakan prinsip yang penting
4.      Dimensi Luas dan Kepragmatisan
Modal KKN bukan hanya ilmu yangdpelajarinya secara ormal di perguruan tinggi, tetapi uga segala pengetahuan, pengalaman, dan intelegensi yang dimiliki oleh mahasiswa.
5.      Keterlibatan Masyarakan secara Aktif
Di dalam melaksanakan KKn harus terjalin kerjasama serta keterluibatan yag baik anatara mahasiswa dan masyarakat sejak proses pengumpulan data dan informasi, analisisi situasi, indentifikasi masalah, perumusam program dan perencanaan kerja, serta pelaksanaan dan evaluasi hasilnya.

Pengertian Kuliah Kerja Nyata : suatu kegiatan perkuliahan intrakuliuler dalam bentuk pengabdian keepada masyarakat yang dilakukan mahasiswa secara interdisipliner dan lintas sektoral.
Tujuan KKN : diarahka dalam 3 aspek utama yang meliputi pengembangan kepribadian mahasiswa,pengembangan kelembagaaan, pengembangan masyarakat.
Manfaat KKN :
1.      Mahasiswa
Memperdalam pengertian dan penghayatan mahasiswa dalam cara berfikir dan bekeja secara interdisipliner dan lintas sosial.
2.      Perguruan Tinggi
Tenaga pengajar memperoleh berbagai kasus yang berharga, yang dapat digunakan sebagai contoh dalam pendidikn
3.      Masyarkat
Memperoleh tenaga dan fikiran untuk merencanakan serta melaksanakan proyek pembangunan.

KKN tematik adalah KKN yang orientasi program kegiatan terfokus pada bidang tertentu sesuai dengan permasalaha kemasyarakatan dan arah kebijakan pembangunan yang diselengggarakan pemerintah pada  wilayah tertentu (kabupaten/kota).
Salah satu tujuan kkn tematik adalah terinteggrasiakn Perguruan Tinggi, Pemerintah, dan asyarakat dalam upaya peningkatan kesejahteraan masyarakat.

Description: filosofi kuliah kerja nyata Rating: 4.5 Reviewer: Unknown - ItemReviewed: filosofi kuliah kerja nyata

0 komentar:

Posting Komentar

:k1 :k2 :k3 :k4 :k5 :k6 :k7 :k8 :k9 :a1 :a2 :a3 :a4 :a5 :a6 :a7 :a8 :a9


◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Blogger news

Attention...!!!

Ada yang baru nih... Apa..?
View this Status Via SM

Blogger templates

Free INDONESIA Cursors at www.totallyfreecursors.com

Best Partner

Sumber : http://ferrydwirestuhendra.blogspot.com

Copyright © 2012. Hidup Untuk Belajar - All Rights Reserved B-Seo Versi 5 by Bamz